Lowongan Kerja Nasional – Badan Nasional Penanggulangan Bencana (disingkat BNPB) merupakan salah satu Lembaga Pemerintah Nonkementerian yang mempunyai tugas membantu Presiden Republik Indonesia dalam melakukan penanggulangan bencana sesuai dengan amanat Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2007 tentang Penanggulangan Bencana. Bеrіkut іnfоrmаѕі terkait роѕіѕі, реrѕуаrаtаn dаn bеrkаѕ lamaran yang dіbutuhkаn dаlаm mеngаjukаn lоwоngаn kеrjа tеrѕеbut :
Lowongan Kerja Badan Nasional Penanggulangan Bencana
AGENT CONTACT CENTER BNPB
Persyaratan :
- Pria/Wanita berusia maksimal 30 tahun;
- Pendidikan Minimal D3 diutamakan S1 Semua Jurusan;
- Fresh Graduate atau berpengalaman dibidang yang sama;
- Memiliki Suara dan Pelafalan Huruf yang baik dan jelas;
- Memiliki keterampilan komunikasi lisan, tertulis, dan interpersonal;
- Memiliki kemampuan mendengarkan;
- Bisa mengoperasikan komputer minimal Microsof office dan aplikasi standar Customer Relationship Management (CRM);
- Menunjukkan kemampuan untuk bekerja dengan baik dalam lingkungan tim;
- Dedikasi untuk melayani pelanggan;
- Bersedia bekerja dengan sistem Shifting.
Tanggung Jawab :
- Memberikan informasi, menerima informasi dan menangani keluhan pelanggan melalui beragam channel komunikasi yang tersedia antara lain: telepon, email, chat, whatsapp, komen media sosial Perusahaan termasuk namun tidak terbatas pada twitter, facebook, flickr, youtube, instagram, dan flipboard;
- Memberikan pelayanan yang prima dan membina hubungan baik dengan pelanggan;
- Bertanggung jawab dari awal sampai selesainya suatu pelayanan;
- Menerapkan kebijakan pelayanan pelanggan;
- Melakukan edukasi kepada pelanggan mengenai kebijakan perusahaan baik;
- Melakukan pencatatan, identifikasi dan menanggani permasalahan pelanggan;
- Memasukan data sesuai dengan informasi atau permasalahan pelanggan secara tepat dan akurat;
- Melakukan panggilan Outbound jika dibutuhkan untuk update kebijakan atau program Perusahaan kepada stakeholder;
- Mengupdate seluruh catatan layanan ke dalam sistem CRM;
- Mengedepankan Pelayanan Prima (Melakukan Pelaporan pada Kesempatan Pertama).
Peringatan : Hati-hati terhadap penipuan yang mengatasnamakan dari pihak Badan Nasional Penanggulangan Bencana, jika ada indikasi yang mencurigakan dengan meminta transfer sejumlah uang dan iming-iming untuk dijanjikan lulus dalam proses seleksi. Perusahaan tidak bekerjasama dengan travel agent manapun selama proses penerimaan karyawan |
Jika anda berminat dengan lowongan kerja Badan Nasional Penanggulangan Bencana. Silahkan daftar secara online langsung klik pada tombol apply di bawah ini :
Terbit : 16 Mei 2023
Batas Lamaran : Segera
Silahkan bagikan Informasi Lowongan Kerja lainnya dari Roomsjob.com teman, saudara dan orang yang membutuhkan…